Sport | 9 July 2021
Yamaha dalam kancah balap MotoGP sedang mengalami kekeringan gelar sejak 2015. Dengan hadirnya pembalap baru yakni Fabio Quartararo, harapan baru pun muncul.
Tips & Modifikasi | 30 June 2021
Lalu, bagaimana cara merawat lampu LED, khususnya pada lampu depan Yamaha NMax?
Berita | 29 June 2021
Vespa Primavera 75th Anniversary Edition baru saja diluncurkan kemarin, Senin (28/6). Skuter asal Italia itu mendapatkan panel instrumen digital TFT di model edisi terbatas.
Berita | 29 June 2021
Vespa 75th Anniversary Edition baru saja diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Skuter khas Italia itu meluncurkan dua model untuk merayakan hari jadinya yang ke 75 tahun.
Berita | 28 June 2021
Vespa Primavera dan GTS 300 75th Anniversary Edition secara resmi meluncur untuk pasar Indonesia. Keduanya dijual dengan harga Rp 64 juta untuk model Primavera dan Rp 175 juta untuk model GTS 300.
Berita | 24 June 2021
Yamaha Vega Force merupakan salah satu produk motor bebek yang masih dipasarkan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM). Kali ini Yamaha INdonesia menyegarkan tampilan pada motor bebek tersebut.
Tips & Modifikasi | 15 June 2021
Hayaidesu merupakan merek aftermarket yang dikenal sebagai pembuat bodi protektor. Kali ini, Hayaidesu mengembangkan produk yang berbeda dari sebelumnya yakni Handgrip.
Berita | 13 June 2021
OASE Indonesia merupakan produsen aksesoris gadget dan teknologi IoT di tanah air. Kali ini, perusahaan tersebut mengadirkan produk inovasi baru untuk pengendara motor berupa helm dengan bluetooth.
Berita | 5 June 2021
Penawaran spesial dihadirkan oleh PT Piaggio Indonesia melalui program 'Live More, Be Young'. Program ini diklaim dirancang untuk mendukung para pecinta Vespa S dan LX.
Sport | 30 May 2021
Alex Rins masih terus berusaha mengembalikan performa terbaiknya di MotoGP 2021. Meski demikian, Rins mengaku optimistis menghadapi seri keenam yang diadakan di Mugello, Italia.
Berita | 19 May 2021
TVS Motor Company merupakan perusahaan otomotif asal India yang menjajakan sejumlah model motor roda dua dan roda tiga. Kali ini, pabrikan motor India tersebut mengumumkan hasil penjualannya.
Sport | 17 May 2021
Marc Marquez membuat langkah yang sangat menakjubkan di MotoGP Prancis. Pembalap Spanyol itu berhasil memimpin balapan untuk pertama kalinya setelah absen dari cedera.
Tips & Modifikasi | 15 May 2021
Masyarakat Indonesia kerap menambal ban yang terkena paku atau bocor agar dapat digunakan kembali. Namun pada ban tubeless, tambalan sering kali menggunakan model cacing.
Tips & Modifikasi | 14 May 2021
Bagi pengendara yang jarang menggunakan motornya, tentu ulir ban akan sangat awet dan jarang mencapai kebotakan. Namun biasanya pengendara cukup ragu jika menggunakan ban yang memiliki usia tinggi.
Tips & Modifikasi | 13 May 2021
Para pengguna motor di Indonesia kerap diberikan gambaran mengenai ban kadaluarsa yang tidak layak pakai. Padahal dalam industri ban, tidak dikenal dengan yang namanya kadaluarsa.
4 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu