Berita| 3 April 2020
Penyebaran virus corona alias Covid-19 semakin meluas di Indonesia. Akibatnya, banyak aktivitas yang terhenti demi mencegah penyebaran yang lebih meluas.
Tips & Modifikasi| 2 April 2020
Perawatan yang dapat dilakukan sendiri di rumah antara lain mengecek atau mengganti komponen busi. Bagaimana caranya?
Berita| 2 April 2020
Kini bukan hanya industri otomotif yang telah lahir saja yang membuat kendaraan listrik. Tetapi brand lain yang tidak berkecimpung pada industri otomotif sebelumnya pun kini mulai membuat produknya.
Komunitas| 2 April 2020
Penyebaran virus corona alias Covid-19 semakin meluas ke berbagai wilayah di Indonesia. Menanggapi penyebaran ini, Pemerintah pun telah menetapkan status Darurat Sipil.
Tips & Modifikasi| 1 April 2020
Selama berlakunya Work From Home, bukan berarti Anda tidak perlu merawat sepeda motor. Terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan dari motor kesayangan, seperti perawatan aki motor.
Berita| 1 April 2020
Honda CBR250RR merupakan motor 250 cc yang dimiliki Honda dengan tenaga yang cukup mengungguli di kelasnya. Namun belakangan ini terdapat gosip yang menyebutkan Honda tengah mengembangkan CBR250RR-R.
Tips & Modifikasi| 31 March 2020
Ancaman penyebaran virus Corona membuat pemerintah menghimbau agar masyarakat berkegiatan di rumah. Banyak hal yang tetap bisa dilakukan di rumah, seperti memeriksa kondisi motor misalnya
Berita| 31 March 2020
Honda VFR750 "RC30" pertama kali diperkenalkan pada publik pada tahun 1989. Belakangan, perusahaan Jepang itu memiliki ide untuk menyegarkan motor legendarisnya tersebut.
Sport| 31 March 2020
Kali ini, kabar terbaru tentang Valentino Rossi datang dari Bos tim Petronas Yamaha, Razlan Razali.
Sport| 30 March 2020
MotoGP Virtual Race perdana telah terselenggara tadi malam, pukul 20:00 WIB. Balapan yang dilaksanakan melalui game di Sirkuit Mugelo sebanyak 6 lap itu berlangsung cukup sengit.
Tips & Modifikasi| 30 March 2020
Komponen kecil yang satu ini mungkin seringkali dipandang sebelah mata oleh sebagian biker, yakni tutup pentil ban.
Berita| 29 March 2020
Segmen skuter matik berbadan bongsor tengah menjadi idaman sebagian biker. Di segmen ini, dua pabrikan bersaing ketat, yakni Yamaha All New NMax 155 dan Honda PCX 150.
Berita| 29 March 2020
Berbicara skutik bongsor alias Maxi kelas 150 cc tentunya tidak jauh-jauh dari All New NMax dan All New PCX. Keduanya sama-sama mengisi pasar 150 cc dengan model yang elegan.
Berita| 28 March 2020
Honda Global telah memperkenalkan CB-F Concept secara perdana melalui Virtual Motorcycle Show. Motor konsep ini rencananya akan tampil di Osaka Motorcycle Show dan Tokyo Motorcycle Show.
Tips & Modifikasi| 28 March 2020
Pengecekan rutin pada rantai dan gir motor tentu akan menjaga performanya tetap optimal.
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu



















