Sport | 12 October 2021
Ajang World Superbike Indonesia akan segera digelar pada bulan November mendatang. Sebelumnya pihak penyelenggara yakni Mandalika Grand Prix Association masih belum menentukan adanya penonton.
Sport | 12 October 2021
Indonesia sudah diresmikan menggelar ajang balap internasional MotoGP dan World Superbike (WorldSBK) di Sirkuit Mandalika. Namun kedua ajang balap bertaraf internasional itu terancam batal.
Tips & Modifikasi | 12 October 2021
Mereka adalah Deus Ex Machina "Temple of Enthusiasm", Treasure Garage, Kedux Garage, dan AMS Motorcycle Garage. Nah, bagaimana hasil karya yang dituangkan masing-masing builder tersebut pada XSR 155?
Tips & Modifikasi | 11 October 2021
Skuteris atau pengendara yang biasa menggunakan Vespa klasik atau matik kerap memiliki gaya tersendiri. Gaya khas anak Vespa ini membuat skuteris tampil cukup khas dibanding pengendara motor lainnya.
Berita | 8 October 2021
Yamaha Indonesia menjajaki sejumlah produk sepeda motor untuk pasar Indonesia. Pabrikan bergambar garpu tala itu memiliki segmen produk yang cukup lengkap, mulai dari matik, bebek, hingga sport.
Sport | 7 October 2021
Penampilan impresif Marquez ini pun turut dipuji oleh sejumlah pihak, salah satunya dari Alberto Puig selaku Manajer Tim Repsol Honda.
Berita | 6 October 2021
Dalam memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh di bulan Oktober, Yamaha menghadirkan sebuah program spesial. Program ini merupakan kerjasama dengan BAF bernama "OktoGear Deal".
Sport | 6 October 2021
Di balapan tersebut, Valentino Rossi finish di urutan ke-15. Pembalap Petronas Yamaha itu pun menyebut seri Austin menjadi salah satu balapan yang sulit.
Sport | 5 October 2021
Fabio Quartararo berpeluang besar meraih gelar juara dunia MotoGP 2021. Pembalap Monster Energy Yamaha itu saat ini menempati puncak klasemen dengan mengantongi 254 poin.
Sport | 4 October 2021
Lantas, bagaimana posisi klasemen sementara perebutan gelar juara dunia MotoGP 2021 usai seri Austin?
Tips & Modifikasi | 4 October 2021
Musim hujan mulai membasahi sejumlah daerah di Indonesia, termasuk Jabodetabek. Kondisi di saat hujan membuat pengendara harus mempersiapkan kendaraannya agar tetap dapat diandalkan.
Tips & Modifikasi | 4 October 2021
Motor trail atau biasa disebut off-road memiliki riding gear yang berbeda dari roda dua lain pada umumnya. Salah satu yang berbeda adalah di bagian helm yang memiliki bentuk berbeda.
Komunitas | 2 October 2021
Acara tersebut dikemas spesial karena AHM ikut mengajak pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) untuk riding bareng komunitas.
Berita | 29 September 2021
Program ini diadakan bagi konsumen yang melakukan pembelian Yamaha Gear 125. Nah, apa saja yang ditawarkan dari program tersebut?
Sport | 29 September 2021
Seri tersebut menjadi salah satu balapan yang dinantikan oleh pembalap Repsol Honda, Marc Marquez. Di trek ini, Marquez banyak meraih kesuksesan.
22 jam yang lalu
23 jam yang lalu
23 jam yang lalu
1 hari yang lalu
3 hari yang lalu