Berita| 25 September 2015
Pabrikan motor tiga roda Can-Am baru memperkenalkan model F3-T dan F3 Limited dalam jajarannya.
Komunitas| 17 September 2015
Trend modifikasi sepeda motor custom yang kian menjamur di Tanah Air menjadi alasan bagi PT Gudang Garam Tbk. Membawa brand Surya, akan digelar event yang diberi nama Suryanation Motorland 2015.
Berita| 11 September 2015
Disaat banyak rumah modifikasi yang terus mempertahankan mesin berkonfigurasi V2 untuk motor racikannya. Tidak dengan Sine Cycles yang membangun motor chopper bermesin listrik.
Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Saat menyambangi bengkel modifikasi Layz Motor di kawasan Jakarta Barat. Tampak berjajar motor-motor sport fairing yang menjadi display toko. Dan ada satu motor yang harga peleknya saja Rp 42 juta!
Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Meski sering mengudara tidak membuatnya melupakan kehidupan di darat. Pasalnya sang pilot salah satu maskapai penerbangan nasional ini juga suka terhadap motor modifikasi.
Komunitas| 24 August 2015
Acara yang menjadi ajang berkumpulnya para penggila motor custom ini selain dibanjiri motor-motor keren juga dihadiri artis yang suka motor beraliran custom.
Komunitas| 23 August 2015
Acara berkumpulnya para modifikator, builder, dan para penyuka motor custom digelar dengan lebih besar dari 2 tahun penyelenggaraan sebelumnya
Berita| 22 August 2015
Ohlins tawarkan peredam kejut aftermarket mulai dari kelas entry level untuk motor skutik. Lengkap mulai dari Mio dan Vario, lalu Vespa sampai Triumph dan Harley-Davidson.
Tips & Modifikasi| 21 August 2015
Di tangan dingin sang punggawa, Yamaha R25 ini disulap menjadi tunggangan yang tidak hanya sekedar sedap dipandang tapi juga enak diajak melahap tikungan sirkuit.
Tips & Modifikasi| 19 August 2015
Ternyata hasil modifikasi sebuah motor tidak hanya menjadi kebanggaan sang pemilik. Untuk digunakan untuk kumpul-kumpul bersama teman satu komunitas. Tapi juga dapat digunakan untuk properti foto.
Tips & Modifikasi| 5 August 2015
Punya konsep modifikasi yang terarah, Ninja 250FI ini tampil simpel namun tetap keren.
Tips & Modifikasi| 1 August 2015
Versi standar saja sudah bikin tercengang dengan bentuk dan suaranya, Arete Americana membuatnya lebih eksotis.
Berita| 23 July 2015
Yamaha XSR700 merupakan jagoan terbaru yang baru saja diperkenalkan oleh Yamaha Eropa. Ternyata inspirasinya berasal dari project Faster Sons karya Shinya Kimura. Apa itu Faster Sons?
Berita| 23 July 2015
Yamaha Eropa akhirnya resmi memperkenalkan jagoan terbarunya yakni Yamaha XSR700. Yang merupakan sebuah karya turunan Faster Sons yang pernah ditampilkan oleh Shinya Kimura dengan basis Yamaha MT-07.
Tips & Modifikasi| 16 July 2015
Ciri khas paduan rona merah dan putih khas McLaren MP4/4 1988 besutan sang legenda dilabur lengkap dengan angka 12 yang jadi nomer startnya.
1 jam yang lalu
2 jam yang lalu
4 jam yang lalu
5 jam yang lalu
19 jam yang lalu




















