Berita | 24 February 2022
Pada November 2021, lima perusahaan otomotif besar di dunia mengumumkan rencana kolaborasi dalam netralitas karbon. Kelima perusahaan itu adalah Kawasaki, Yamaha, Mazda, Subaru, dan Toyota.
Berita | 23 February 2022
Setiap pengendara sepeda motor tentunya harus memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM) C. Kepemilikan SIM bukan sebagai syarat bebas tilang, namun sebagai syarat pengendara mampu membawa motor.
Berita | 22 February 2022
Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 akan segera digelar. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menyambut gelaran balap itu dengan optimisme yang tinggi.
Sport | 22 February 2022
Antangin dikenal di Indonesia sebagai merek obat herbal yang dipegang oleh PT Deltomed Laboratories. Kini Antangin ingin mengangkat Indonesia di kancah Internasional dengan sponsor di Gresini Racing.
Sport | 18 February 2022
Namun, sirkuit anyar tersebut mendapatkan sejumlah kritik dari para pembalap, khususnya rider MotoGP usai menjalani tes pramusim akhir pekan lalu. Kritik tersebut salah satunya mengenai aspal sirkuit.
Berita | 15 February 2022
EIGER merupakan merek perlengkapan petualang yang sudah cukup dikenal di Indonesia. Merek yang satu ini memang memiliki sejumlah perlengkapan untuk berkendara sepeda motor.
Sport | 8 February 2022
Tes pramusim MotoGP di Indonesia akan berlangsung pada 11-13 Februari mendatang. Oleh karenanya, beberapa pembalap MotoGP yang sudah tiba lebih dahulu di tanah air.
Berita | 5 February 2022
Honda ADV150 yang merupakan motor produksi anak bangsa akan hadir dalam perhelatan balap kelas dunia MotoGP Mandalika. Dalam balapan tersebut, skutik bergaya petualang itu akan menjadi kendaraan resmi
Sport | 4 February 2022
Pertamina Mandalika International Street Circuit di Lombok tengah disiapkan untuk menggelar MotoGP. Sirkuit ini sebelumnya mulai dibangin pada 2017 lalu dan dibuka pada 2021 kemarin.
Tips & Modifikasi | 27 January 2022
Gelaran pameran otomotif Indonesia yaitu Jakarta Motofest Vol 1 sukses digelar. Event yang diselenggarakan oleh Adi Pro ini menjadi ajang untuk saling silaturahmi para komunitas.
Sport | 17 January 2022
Marc Marquez tampaknya sudah kembali mencoba latihan di atas motor, setelah berbulan-bulan tanpa kejelasan. Juara dunia MotoGP enam kali itu telah absen karena masalah pengelihatan.
Sport | 16 January 2022
Sirkuit Mandalika akan menjadi tuan rumah tes pra-musim MotoGP 2022 dan seri kedua balapan. Namun terdapat beberapa hal yang harus dibenahi dari fasilitas dan infrastruktur sirkuit.
Sport | 15 January 2022
Sirkuit Mandalika dalam waktu dekat akan menyelenggarakan balapan bergengsi MotoGP. Sebelumnya sirkuit ini telah digunakan sebagai uji coba di ajang balap World Superbike (WSBK).
Motor Listrik | 14 January 2022
Lantas, bagaimana tampilan dari Piaggio 1 Feng Chen Wang?
Sport | 6 January 2022
MotoGP Indonesia akan segera diselenggarakan di Pertamina Mandalika Internasional Street Sirkuit. Ajang balap bergengsi kelas utama itu akan berlangsung pada Maret mendatang.
9 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu